Desain Ruang Keluarga Rumah Minimalis Tanpa Sekat

Apakah anda ingin mendesain ruang keluarga yang terkesan lebar namun terkendala dengan ukuran rumah minimalis anda, kali ini kami akan mencoba memberi sedikit tips dan trik siapa tahu anda terinspirasi dalam mendesain rumah anda.

Tips kami kali ini adalah menciptakan ruang keluarga yang terasa lebar yaitu dengan meniadakan sekat atau tembok pemisah antara ruang keluarga dan dapur sehingga terlihat lebar walaupun di dalam rumah kecil anda, ruang keluarga yang menyatu dengan dapur haruslah diatur secermat mungkin agar batas-batas ruang dapat tercipta dengan baik. elemen warna dapat digunakan sebagai elemen penghubung untuk menciptakan kesatuan seperti halnya pilhan warna-warna furnitur yang senada. berikut ini adalah gambar-gambar semoga bisa memberi masukan buat anda.


Dan jika anda masih memerlukan inspirasi untuk membuat konsep rumah ruang keluarga anda silahkan cari artikel yang lain

No comments:

Post a Comment